Gereja Lautan Kristenisasi
##plugins.themes.bootstrap3.article.main##
Abstract
Membaca berita-berita tentang pembakaran gereja beberapa waktu lalu, saya hanya dapat tertegun. Semakin saya cermati, semakin saya tidak dapat mengerti, Heran, Apa sebenarnya yang terjadi? Dorongan apa yang memperbolehkan peristiwa itu teriadi? Sebuah pepatah mengatakan: orang yang tidak dapat menghargai agama orang lain, dia tidak dapat menghargai agamanya sendiri.
##plugins.themes.bootstrap3.article.details##
How to Cite
Sunardi, S. (2024). Gereja Lautan Kristenisasi. Tashwirul Afkar, 4(1), 40–47. Retrieved from https://tashwirulafkar.or.id/index.php/afkar/article/view/590
Section
Articles

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.